Dosen UNISAI Raih Gelar Doktor di Universitas K.H. Abdul Chalim

Mojokerto. Keluarga besar Universitas Islam Al-Aziziyah Indonesia (UNISAI) kembali menorehkan prestasi membanggakan. Salah satu dosen terbaik UNISAI, Tgk. Zulfahmi, SH.I, M.H, resmi meraih gelar Doktor pada Program Studi Pendidikan Agama Islam (PAI) di Universitas K.H. Abdul Chalim, Pacet, Mojokerto. Dalam sidang terbuka promosi doktor yang digelar pada Minggu, 14 September 2025, Tgk. Zulfahmi mempertahankan disertasi […]