Jurnal Al-Fikrah IAI Al-Aziziyah, Terpilih Ikut Shortcouse Akreditasi Jurnal

IAI Al-Aziziyah- Jurnal Al-Fikrah yang diterbitkan oleh IAI Al-Aziziyah dinyatakan sebagai salah satu jurnal yang akan bergabung pada shortcourse akreditasi jurnal. Shortcourse akreditasi jurnal merupakan program yang dilaksanakan oleh Kementerian Agama (Kemenag) melalui Direktorat Jenderal Pendidikan Islam. Program ini ditujukan untuk Perguruan Tinggi Keagamaan Islam (PTKI) baik negeri maupun swasta. Peserta yang terpilih sebanyak 350 orang dari 175 […]